Tuesday 5 August 2014

PKN/IPS kelas 5

PKN/IPS kelas 5
PKN
Benda – benda di Lingkungan Sekitar

BAB 1: Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
SUB Tema : Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia

-mendeskripsikan Negara Kesatuan Republik Indonesia


BAB 1: Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
SUB Tema : Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia

-menjelaskan pentingnya keutuhan NKRI
BAB 1: Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Sub Tema : upaya menjaga keutuhan Negara Republik Indonesia


- menunjukkan contoh – contoh perilaku dalam menjaga keutuhan NKRI
IPS
Benda – benda di Lingkungan Sekitar
Sub tema : Kerajaan – kerajaan Hindu , Budha , dan Islam di Indonesia
-          Mengenal makna peninggalan-peninggalan sejarah yang berskala nasional dari masa Hindu – Budha di Indonesia
-          Menceritakan tokoh – tokoh sejarah pada masa Hindu Budha dan Islam di Indonesia
Benda – benda di Lingkungan Sekitar
Sub tema : Kenampakan Alam dan Buatan di Indonesia
-          Mengenal kenampakan alam dan buatan serta pembagian wilayah waktu Indonesia dengan menggunakan peta/atlas/globe dan media lainnya



term overview grade 6

ISL
term 1
Hai!
Memberi salam/ menyapa orang lain
Mengundang teman untuk makan bersama
Menyatakan suka dan tidak suka
Berbicara di telepon
Penggunaan kata penghubung : dan, tetapi



Mau Ikut ke Pantai?
Menentukan tujuan untuk jalan – jalan
Menanyakan dan menjawab  pertanyaan “ke mana”
Mengajak teman untuk jalan – jalan/ pergi bersama
Menolak atau menerima ajakan /undangan teman
Penggunaan kata penghubung :  ketika, sampai dengan, jika

Wednesday 23 July 2014

grade 6 IPS/PKN

TERM OVERVIEW  1
GARDE 6

IPS
Sistem Administrasi Wilayah Indonesia
-Mendeskripsikan perkembangan system administrasi

Gejala Alam dan Sosial di Indonesia dan Negara Tetangga
-Membandingkan kenampakan alam dan keadaan social Negara-negara tetangga
PKN
Ayo Mengenal Proses Perumusan Pancasila

Mendeskripsikan nilai-nilai juang dalam proses perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara
Menceritakan secara singkat nilai kebersamaan dalam proses perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara

Meneladani niali-nilai juang para tokoh yang berperan dalam proses perumusan Pancasila sebagi Dasar Negara dalam kehidupan sehari-hari
ISL
no nama
Selamat Datang di Tahun Ajaran 2014 -2015

Tuesday 10 September 2013


 Berikut beberapa macam Batik yang paling populer di kalangan masyarakat :

Batik Kraton
Batik Cuwiri merupakan motif batik yang menggunakan zat pewarna soga alam. Biasanya batik ini digunakan untuk semekan dan kemben, juga digunakan pada saat upacara mitoni. Motif batik ini kebanyakan menggunakan unsur meru dan gurda. Cuwiri sendiri memiliki arti kecil-kecil dan diharapkan untuk pemakainya pantas dan dihormati
Batik Kraton merupakana cikal bakal  dari semua jenis batik yang berkembang di Indonesia. Motifnya mengandung makna filosofi hidup. Batik-batik ini dibuat oleh para putri kraton dan juga pembatik-pembatik ahli yang hidup di lingkungan kraton. Pada dasarnya motifnya terlarang untuk digunakan oleh orang “biasa” seperti motif Batik Parang Barong, Batik Parang Rusak termasuk Batik Udan Liris, dan beberapa motif lainnya.
Kraton Mengenal Berbagai Macam Jenis Batik
Motif Batik Kraton
Batik Sekar Jagad
Motif Sekar Jagad adalah salah satu motif batik khas Indonesia. Motif ini mengandung makna kecantikan dan keindahan sehingga orang lain yang melihat akan terpesona. Ada pula yang beranggapan bahwa motif Sekar Jagad sebenarnya berasal dari kata “kar jagad” yang diambil dari bahasa Jawa (Kar=peta; Jagad=dunia), sehingga motif ini juga melambangkan keragaman di seluruh dunia.
batik sekar jagad Mengenal Berbagai Macam Jenis Batik
Motif Batik Sekar Jagad